Pengertian Tektonisme
Hai,sobat pembacaku yang setia. Kembali lagi nih dalam blog ini. Kali ini saya akan membagikan pengertian mengenai apa sih yang dimaksud d...
http://thekingslau.blogspot.com/2015/12/pengertian-tektonisme.html
*Pengertian : Tektonisme adalah tenaga yang bekerja dari dalam bumi yang mengakibatkan pergesaran dan perubahan posisi lapisan batuan sehingga mengubah bentuk permukaan bumi.
Tektonisme dibagi menjadi beberapa macam yaitu :
1.Gerak Epirogenesa
Gerak Epirogenesa adalah gerakan lempeng bumi yang bergerak ke arah horizontal dan vertikal di daerah yang besar dan geraknya lambat. Gerak Epirogenesa dibagi menjadi 2,yaitu :
*Gerak Epirogenesa Positif
Gerak Epirogenesa Positif adalah turunnya permukaan daratan sehingga permukaan laut terlihat mengalami penaikan
*Gerak Epirogenesa Negatif
Gerak Epirogenesa Negatif adalah naiknya permukaan daratan sehingga permukaan laut terlihat mengalami penurunan
2.Gerak Orogenesa
Gerak Orogenesa adalah gerakan lempeng bumi yang bergerak ke arah horizontal dan vertikal didaerah yang kecil dan geraknya cepat. Gerak Orogenesa dibagi menjadi 2,yaitu :
*Lipatan
Lipatan adalah kulit bumi yang berlipatan,ada beberapa macam lipatan diantarannya :
a.Lipatan Tegak
b.Lipatan Miring
c.Lipatan Menggantung
d.Lipatan Isoklin
e.Lipatan Rebah
f.Lipatan Kelopak (lipatan rebah berpindah menjadi sesar sungkup)
didalam lipatan ada yang disebut dengan antiklinal dan sinklinal
a.Antiklinal adalah : Punggung-punggung lipatan
b.Sinklinal adalah : Lembah Lipatan
*Patahan
Patahan adalah kulit bumi yang mengalami patahan,ada beberapa macam patahan diantarannya :
a.Graben
Graben adalah tanah yang mengalami penurunan
b.Horst
Horst adalah tanah yang mengalami penaikan
c.Fleksur
Fleksur adalah Patahan yang sebagian sisisnya mengalami penurunan
d.Fault-Block Mountain (Block Mountain)
Block Mountain adalah Rangkaian pengunungan yang terjadi karena patahan
e.Desktral
Dekstral adalah potongan sesar yang bergeser kekanan
f.Senistral
Senistral adalah potongan sesar yang bergeser kekiri
Ya,itu tadi dia pembahasan mengenai apa sih yang dimaksud dengan tektonisme,beserta macam-macam tektonisme. Bagaimana sudah mengerti bukan ? . Terima Kasih telah mengunjungi blog ini pembacaku,dan jangan lupa nantikan postingan bermanfaat dari kami selanjutnya :D
Last Updated : 15/12/15 17:30
Sumber Gambar : Google.com